Hati-hati, Tanaman Ini Punya Efek Lebih Bahaya dari Ganja dan Morfin

Ganja dan morfin telah lama dikategorikan sebagai narkotika golongan I di Indonesia. Penggunaan secara ilegal akan berujung pidana sesuai Undang-undang Narkotika Nomor 35 Tahun 2019.  Namun belum banyak yang mengetahui ada jenis tanaman lain yang kerap disalahgunakan seperti ganja. Tanaman yang dimaksud adalah kratom. Tanaman tropis bernama latin Mitragyna Speciosa ini masih masuk dalam family kopi. Kratom banyak tumbuh liar … Read more

Ibu Kota Indonesia Baru: Ini Fakta Menariknya

Ibu kota Indonesia baru sudah ditetapkan. Bukan di Jonggol maupun Palangkaraya seperti yang pernah digaungkan dulu, tetapi di Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur.   Jadi, ibu kota Indonesia nantinya bukan lagi Jakarta. Tetapi pindah ke wilayah Kalimantan. Nama ibu kota baru adalah Nusantara. Lahirnya Undang-undang Ibu Kota Negara (UU IKN) Pemindahan ibu kota negara Indonesia, … Read more

Batu Bara Diramal ke US$ 100/ton, Saham Emiten Mana Tercuan?

Harga kontrak futures (berjangka) batu bara termal ICE Newcastle sudah menyentuh level tertingginya hampir dalam 2 tahun terakhir. Kini harga kontrak yang aktif ditransaksikan di pasar tersebut sedang konsolidasi di US$ 90/ton. Sepanjang tahun berjalan (year to date/ytd) harga batu legam tersebut telah naik 9,79%. Reli bahan bakar fosil ini dimulai sejak pertengahan Oktober. Apabila ditarik dari … Read more

Mengikuti Indonesia, Zimbabwe Perluas Larangan Ekspor Mineral Mentah

Zimbabwe dilaporkan memperluas larangan ekspor mineral mentah, dengan menambahkan bijih nikel dan mangan dalam daftar komoditas yang tidak bisa diekspor mentah tanpa persetujuan kementerian terkait. Sebelumnya, pada Desember 2022 pemerintah Zimbabwe melarang ekspor bijih lithium mentah untuk meminimalkan potensi ekonomi dari pertambangan artisanal dan mendorong investasi di fasilitas produksi yang disetujui negara. “Tidak boleh ada bijih yang mengandung lithium, … Read more

Cerita Harta Karun Terpendam Indonesia, Sekilo Rp 140 Juta..!

Menteri Perdagangan M Lutfi menyebut Indonesia punya produk ekspor yang bernilai tinggi dan menjadi ‘harta karun’ nasional. Komoditas itu adalah sarang burung walet. Sejak dahulu kala, sarang burung walet sudah dikenal sebagai sumber nutrisi yang berguna bagi kesehatan. Sarang buruh walet yang bentuknya mirip mangkuk ini tinggi protein. Layaknya ginseng dari Korea Selatan atau jamur shitake dari … Read more

Pemerintah Dorong Gasifikasi Batu Bara Melalui Berbagai Regulasi

Pemerintah tengah gencar mendorong pelaksanaan hilirisasi batu bara melalui proyek gasifikasi, agar dapat menghasilkan dimethyl ether (DME), yang merupakan substitusi dari elpiji. Menteri ESDM Arifin Tasrif mengatakan, pihaknya tengah menyiapkan berbagai regulasi khusus agar dapat mendongkrak pelaksanaan gasifikasi, guna menekan impor elpiji. Salah satu langkah yang akan dilakukan ialah pemberian insentif berupa tarif royalti khusus … Read more

India Geser Cina Sebagai Negara Tujuan Ekspor Batu Bara Terbesar RI

India mengukuhkan diri sebagai negara tujuan ekspor batu bara terbesar Indonesia sepanjang 2022 dengan total volume pengiriman sebanyak 110,15 juta ton dengan nilai US$ 10,59 miliar. India menggeser Cina dengan pengiriman sebesar 69,69 juta ton senilai US$ 7,8 miliar. Hal ini seiring penurunan ekspor batu bara ke Cina yang cukup signifikan, yakni sebesar 35,76% dari 108,49 juta ton pada 2021 … Read more

Merasa Tidak Bersalah, Antam Bakal Lawan Balik Gugatan 1,1 Ton Emas

PT Aneka Tambang Tbk (Persero) akan menempuh upaya hukum dengan mengajukan banding atas gugatan pengusaha asal Surabaya, Budi Said terkait pembelian emas batangan di butik logam mulia Antam, Surabaya (Antam digugat).  “Kami menegaskan bahwa Antam tetap berada pada posisi tidak bersalah atas gugatan yang diajukan Budi Said. Melalui kuasa hukum kami akan mengajukan banding,” kata … Read more

Tata Cara Jual Beli Batubara

Untuk mengetahui tata cara pembelian batubara, berikut di bawah ini adalah hal–hal yang harus diperhatikan: 1.            Pihak yang berhak menjual batubara Merujuk pada Undang-Undang Nomor 4 Tahun 2009 tentang Pertambangan Mineral dan Batubara (“UU Minerba”), diatur bahwa para pihak yang dapat melakukan kegiatan usaha di bidang pertambangan adalah pihak-pihak yang memiliki izin dalam bidang usaha … Read more

Negara Eropa Tujuan Ekspor Batu Bara RI 2022: Kroasia dan Latvia Debut

Sejumlah negara Eropa belakangan tengah mencari sumber energi alternatif seiring adanya dampak krisis energi yang disebabkan oleh perang Rusia dan Ukraina sejak awal tahun 2022 dan masih berlangsung hingga kini. Guna menekan dampak krisis energi, sejumlah negara kembali menggunakan energi fosil batu bara sebagai bahan bakar pembangkit listrik tenaga uap (PLTU). Salah satu upaya yang dilakukan yakni menjalin kontrak … Read more