Harga batubara terendah dalam dua tahun, Bukit Asam (PTBA) direkomendasikan hold
Tren penurunan harga komoditas global turut menekan harga batubara. Kemarin, harga batubara Newcastle kontrak pengiriman Oktober 2019 di ICE Futures kembali turun ke US$ 67 per metrik ton. Ini adalah harga terendah batubara sejak 11 Juli 2017 atau lebih dari dua tahun terakhir. Secara year to date, harga batubara turun 30,13%. Hal ini tentunya bakal memberikan … Read more